Beberapa contoh desain cat minimalis 2015

Beberapa contoh desain cat minimalis 2015

Penggunaan warna cat yang terbaik untuk desain rumah minimalis tentu saja merupakan faktor yang sangat penting dalam memberikan keindahan rumah tersebut. Pemilihan warna yang tepat, komposisi, gradiasi serta mampu melebur dalam desain rumah keseluruhan merupakan hal yang perlu dipertimbangkan. Untuk warna cat pada desain rumah minimalis di tahun 2015 ini umumnya menggunakan warna yang cerah dan sejuk seperti penggunaan warna putih, warna coklat muda serta warna biru muda untuk atap rumah.

Pada blog ini, kami coba sajikan beberapa contoh gambar untuk warna cat rumah dengan desain minimalis yang cukup trend ditahun 2015 ini. Agar lebih jelas, silahkan dilihat beberapa gambar di bawah ini :

Beberapa contoh desain cat minimalis 2015

Beberapa contoh desain cat minimalis 2015

Beberapa contoh desain cat minimalis 2015

Pada gambar diatas terlihat bahwa dengan komposisi warna cat yang kompak dan tidak saling berbenturan tentu saja akan memberikan keindahaan tersendiri untuk rumah minimalis anda. Misalnya jika dinding luar rumah anda di cat berwarna putih, maka anda bisa mencampurnya dengan warna cklat muda pada partial tembok depan agar desain rumah tempak lebih hidup.

Usahakan agar tidak mencampur warna yang terlalu cerah antara satu dnegan lainnya, misalnya menggunakan warna hijau untuk dinding luar yang dicampur dengan warna merah tanpa menggunakan warna penetral seperti cat dengan warna putih. Demikian info mengenai beberapa contoh desain cat minimalis 2015 ini dan semoga bermanfaat.

0 Response to "Beberapa contoh desain cat minimalis 2015"

Post a Comment